Postingan

Menampilkan postingan dari 2021

KALIMAT TANYA

  Pengertian Kalimat Tanya Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, kata merupakan suatu unsur bahasa yang diucapkan atau dituliskan serta merupakan perwujudan kesatuan pemikiran dan perasaan yang dapat digunakan dalam berbahasa. Secara linguistik, kata diartikan sebagai satuan bahasa yang terdiri atas morfem tunggal atau gabungan morfem. Kalimat tanya ialah kalimat yang gagasannya berupa pertanyaan yang bertujuan untuk meminta respon atau tanggapan dari seseorang dari pertanyaan diajukan. Tanggapan yang digunakan bisa berupa penjelasan yang panjang maupun hanya berbentuk konfirmasi. Semua tanggapan yang didapat tergantung dari pertanyaannya dan kondisi saat melakukan percakapan. Macam Kata Tanya dan Fungsi Kata tanya mempunyai sejumlah jenis beserta fungsi dan contohnya, dimana diantaranya adalah sebagai berikut: 1. Apa Kata ini merupakan kata yang berfungsi untuk menanyakan sesuatu baik berupa keadaan atau perbuatan yang berkaitan dengan isi atau inti bahasan. Adapun